Sabtu, 25 Juni 2011

Kolestrol

Kolesterol adalah molekul sejenis lipid yang ada di aliran darah dan dibutuhkan untuk proses metabolisme tubuh. Kolesterol sendiri diproduksi oleh hati. Kolesterol dalam darah terdiri atas HDL (kolesterol baik), LDL (kolesterol jahat) dan trigliserida. Walaupun sejumlah kolesterol dalam darah sangat dibutuhkan untuk kesehatan, jika kolesterol kadarnya berlebih, maka akan timbul berbagai macam masalah penyakit seperti penyakit jantung, stroke, dan penyakit kardiovaskular lainnya.

Ada dua penyebab meningkatnya kolesterol. Yang pertama merupakan faktor yang tidak dapat diubah seperti usia, dimana biasanya semakin bertambah usia, kadar kolesterol pun semakin tinggi.
Selain itu, jenis kelamin juga merupakan salah satu faktor yang tak dapat diubah. Biasanya wanita memiliki resiko terkena kolesterol tinggi ketika masa menopause karena di masa ini kadar LDL dalam tubuh wanita cenderung meningkat.
Faktor kedua adalah faktor yang bisa diubah/dihindari, pada umumnya karena adalah pola hidup yang tidak sehat, seperti pola makan yang tidak teratur, aktifitas fisik yang minim dan kebiasaan merokok.
Makanan yang berpotensi besar meningkatkan kadar kolesterol adalah berikut :
1. Makanan yang mengandung lemak jenuh seperti yang tinggi dan trans fatty acid seperti makanan yang diolah dengan margarine dan vegetable shortening.
2. Cookies, cakes dan pastries, khususnya yang dibuat menggunakan minyak tropis yang jenuh dan hydrogenated oils.
3. Fullfat dairy products seperti keju, cream dan mentega.
4. Fatty melas dan meat products seperti daging babi, daging ayam ras, hamburger, daging sapi yang banyak mengandung lemak dan jeroan.
Agar dapat terhindar dari resiko kolesterol tinggi, ada banyak hal yang dapat dilakukan, antara lain :
1. Berolah raga secara teratur. Agar kolesterol tidak menumpuk maka harus dikeluarkan secara paksa. Caranya dengan banyak beraktivitas fisik. Lakukan olahraga rutin minimal 20 menit setiap hari.
2. Meninggalkan kebiasaan merokok.
3. Pola makan sehat. Menghindari makanan penyebab kolesterol tinggi dan perbanyak mengkonsumsi makanan yang dapat membantu mengurangi kolesterol.
4. Melakukan pengecekan kesehatan secara teratur. Pastikan kolesterol total berada pada kisaran angka 150-200 mg/dl.
Banyak pilihan makanan yang dapat membantu mengurangi kadar kolesterol dan semuanya mudah untuk didapatkan.
1. Bubur gandum/oatmeal. Oatmeal mengandung serat larut (soluble fiber) yang dapat menurunkan kolesterol buru
2. Kacang walnuts, almonds dan jenis lainnya. Walnut secara signifikan menurunkan kolesterol dalam darah. Kacang ini mengandung banyak asam lemak tak jenuh ganda (polyunsaturated fatty acids) yang dapat membuat pembuluh darah tetap sehat dan elastis.
3. Ikan dan asam lemak omega-3. Ikan kaya kandungan asam lemak omega-3. Asam lemak Omega-3 juga membantu jantung dengan beragam cara seperti menurunkan tekanan darah dan menekan risiko pembekuan darah. Para dokter biasanya merekomendasikan untuk memakan ikan minimal dua kali dalam seminggu
4. Minyak Zaitun/Olive Oil. Minyak Zaitun atau olive oil mengandung campuran antioksidan potensial yang dapat menekan kolesterol tanpa mengganggu kadar kolesterol baik.
5. Teh. Menurut penelitian, EGCG (epigallocatechin gallate), yaitu komponen bioaktif paling dominan dalam teh terbukti mampu mencegah percepatan oksidasi kolesterol LDL.
6. Anggur. Selain serat, di dalam buah anggur terdapat pula zat catechin yang sangat baik dalam menurunkan kolesterol.
7. Apel. Buah ini kaya akan serat dan zat antioksidan dan kaya vitamin C. Maka dari itu, apel bisa juga diandalkan sebagai penurun kolesterol.
8. Alpukat. Selama ini avokad dikenal kaya akan lemak sehingga selalu dijauhi saat kolesterol sedang tinggi, padahal avokad sangat baik untuk menurunkan kolesterol. Buah ini mengandung asam lemak tak jenuh yang baik untuk menurunkan kolesterol jahat.
9. Cokelat. Yang dimaksud disini adalah cokelat yang tidak dicampur terlalu banyak susu sehingga mengandung terlalu banyak lemak. Pilihlah cokelat hitam atau pahit. Cokelat sehat karena mengandung banyak antioksidan dan flavanoid.
10. Minyak Habbatussauda/Blackseed Oil, sebagaimana minyak zaitun, Minyak Habbatussauda dapat menurunkan kadar kolesterol secara signifikan dan teruji dalam riset modern.
KONSUMSI HABBAT NIGELLIVE SECARA TERATUR UNTUK MENYEIMBANGKAN KADAR KOLESTEROL DALAM TUBUH ANDA

Minggu, 22 Mei 2011

Hati - hati dengan madu Palsu

madu_1Pilihlah madu asli yang terjamin kualitasnya !!
Setiap madu kami telah lulus uji laboratorium dan bersertifikasi .
Garansi uang kembali 100% jika madu yang kami jual tidak asli !!!
Membedakan Madu Asli atau Palsu
Untuk membedakan madu asli atau palsu, diperlukan pengujian kuantitatif untuk memastikan keaslian madu. Ada beberapa pengujian, di antaranya dengan cara pengujian kadar air, pengujian kandungan Hidroksi Metil Furfuraldehid (HMF), penentuan enzim inverse, penentuan enzim diastase dan pengujian keasaman madu.

Sabtu, 19 Maret 2011

Habbasyi Plus

Habbatussauda dengan Bee Polen dan Pegagan


Habbasyi Plus Habbats

. Membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh
. Membantu proses pengeluaran racun dari tubuh/detoks
. Membantu melancarkan peredaran darah & menormalkan kolesterol
. Membantu mengobati berbagai macam penyakit seperti kanker, reumatik, asam urat, migren, nyeri sendi, alergi, TBC, gangguan jantung, ginjal, liver, diabetes, asthma, insomnia, stroke, prostat, maag, dll
. Terbuat dari bahan baku Habbastussauda Habbasyi, Bee Pollen dan Pegagan.
. Tersedia isi 120 kapsul dan 200 kapsul

Dosis maintenance:
2×2 kapsul sehari

Sabtu, 12 Maret 2011

Aneka Paket Herbal

1. Paket Herbal Atasi Kolestrol , Asam urat dan Darah Tinggi
- 3 Botol Habbats Sehat @Rp 35.000,-
- 3 Botol Nigellive @ Rp 35.000,-
- 3 Botol Sari Kurma Premium @Rp 50.000,-


Total Harga Rp 360.000,- Cukup bayar Rp 265.000,-

Jumat, 25 Februari 2011

Pasak Bumi atau Tongkat Ali

Masalah vitalitas bagi pria sering menjadi penyebab kurang harmonisnya kehidupan rumah tangga. Apalagi bagi pria yang memiliki kesibukan ekstra dalam mengejar prestasi kerja. Tak pelak rumah benar-benar menjadi wadah untuk beristirahat semata. Karena faktor kelelahan setelah bekerja seharian.
Pasak Bumi
Pasak Bumi
Penyakit loyo bagi seorang pria dapat diatasi dengan berbagai obat-obatan. Akan tetapi konsumen sering cemas akan adanya efek samping dari penggunaan obat-batan olahan Kimia Sintetis. Ramuan Tradisional pun menjadi alternatif yang sangat tepat. Dalam hal ini akar pasak bumi-lah empunya.
Pasak Bumi telah terkenal di bumi Kalimantan sejak jaman dahulu sebagai obat kuat bagi kaum adam. Tanaman bernama latin Eurycoma Longifolia ini tumbuh subur di hutan pedalaman Kalimantan. Di negeri jiran (Malaysia) Pasak Bumi dikenal dengan sebutan Tongkat Ali.
Akar pasak bumi oleh Suku Dayak (suku asli kalimantan) juga diyakini memiliki berbagai macam khasiat. Dari dahulu hingga sekarang keyakinan itu tetap terjaga sebagai warisan leluhur.
Hal ini dikuatkan dengan berbagai macam penelitian yang menguak kandungan dalam akar pasak bumi. Kandungan ekstrak ethanolic dalam pasak bumi dapat menambah jumlah hormon testosteron pria. Ethanolic merangsang hormon chorionic gonadotropin (HCG) hingga dapat membantu terbentuknya hormon testosteron.

Sabtu, 12 Februari 2011

Multi Khasiat Madu dan Kayu Manis

Ditemukan bahwa Madu dan Kayu manis mampu menyembuhkan banyak penyakit. Madu juga mudah diperoleh karena diproduksi di banyak negara didunia. Ayur Weda dan kedokteran Yunani telah memakai madu sebagai obat yang vital selama berabad-abad. Para ilmuwan sekarang ini juga mengakui bahwa ia obat yang sangat  efektif bagi semua penyakit. Madu dapat dipakai tanpa efek samping  apapun untuk semua jenis penyakit.

Sains modern menyatakan bahwa walau madu manis, akan tetapi jika
dikonsumsi dengan takaran yang benar sebagai obat, ia juga tidak akan menyakiti penderita diabetes. Sebuah majalah bernama Weekly World News yang dipublikasikan di Canada pada tanggal 17 Januari 1995, memberikan daftar berbagai penyakit yang dapat disembuhkan dengan Madu dan Kayu Manis sesuai dengan riset para ilmuwan.

Senin, 07 Februari 2011

Yang merah Yang berkhasiat

Bunga Rosella sebenarnya tanaman yang sudah sangat dikenal di Indonesia. Dulu, kelopak bunga tanaman tersebut dikenal sebagai frambozen dan sering digunakan untuk bahan pembuat sirup berwarna merah yang beraroma khas. Baru sekarang ini, kelopak bunga rosella dikenal sebagai bahan minuman yang disebut teh rosella.

Tanaman rosella tumbuh di banyak negara, seperti Mesir Sudan, Meksiko, Jamaika, Brazil, Panama, hingga beberapa negara bagian AS dan Australia. Banyak orang menyebut tanaman itu berasal dari Afrika. Sebab, tumbuhan tersebut memang banyak ditemukan di sana. Penyebarannya tidak lepas dari para budak yang dikirim ke beberapa belahan dunia.